Seminar hasil pelaksanaan PKL sekaligus penarikan mahasiswa PKL 2021 Poltekkes Kemenkes Makassar dilaksanakan secara luring dan daring pada Kamis, 8 April 2021. Kegiatan tersebut dapat disaksikan secara lengkap melalui video berikut.
Penulis: admin
Halal Bi Halal Poltekkes Kemenkes Makassar
Pandemi Covid-19 yang terjadi sudah setahun ini tidak lantas membuat semangat kebersamaan kita pudar. Poltekkes Kemenkes Makassar Menyelenggarakan Kegiatan Halal Bi Halal Secara Virtual Melalui zomm meeting. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh civitas akademika Poltekkes Kemenkes Makassar. Kegiatan dibuka langsung oleh Direktur Poltekkes Kemenkes Makassar, Bapak Dr. Ir. H. Agustian […]
Mahasiswa Polkesmas Raih Prestasi di Ajang Gema Ramadhan Politeknik Se-Sulsel
Gema Ramadhan Politeknik Se- Sulawesi Selatan yang diselenggarakan oleh Politeknik Negeri Pertanian Pangkep membawa berkah bagi Mahasiswa dan Mahasiswa Poltekkes Kemenkes Makassar. Sebanyak 4 Mahasiswa berhasil menjuarai ajang tahunan tersebut. Nur Fadillah Agustini, Mahasiswi Jurusan Kebidanan berhasil meraih juara III Lomba ceramah pada ajang tersebut. Disusul Ismail Ibnu Sina, mahasiswa […]
Try Out Uji Kompetensi Poltekkes Kemenkes Makassar
Badan PPSDM Kesehatan menyelenggarakan Try Out Uji Kompetensi yang di ikuti oleh 38 Poltekkes Kemenkes Seluruh Indonesia. Kegiatan ini bertujuan sebagai salah satu persiapan menghadapi Ujian Kompetensi Nasional (Ukomnas) bagi mahasiswa tingkat Akhir Poltekkes Kemenkes Makassar pada bulan Juni yang akan datang.